LOWONGANKERJA15.COM, Lowongan Kerja Terbaru Bank BNI Syariah September 2019. Rapih amat, mau interview? Sering ditanya kaya gitu sama temen kamu? Eits, kalo mau interview Memang harus tampil rapih. Karena penampilan merupakan hal yang utama karena pertama kali orang akan menilai dirimu dari penampilan. Kemudian, penampilan merupakan tampilan dan cerminan dari kepribadianmu sendiri. Jika kamu memiliki penampilan yang acak acak maka kepribadianmu pasti juga akan dinilai kacau. Selain itu, apa lagi yang harus disiapin sebelum interview? Perlu anda Mempelajari seperti apa perusahaan dan job desc yang kamu lamar agar nantinya tidak mati kutu saat ditanya pada waktu wawancara kerja. Selanjutnya perlunya persiapan diri dengan matang. Dan yang terakhir kamu juga perlu mempersiapkan dokumen yang diperlukan. Nah, selamat mencoba dan semoga sukses interview kerjanya ya, Sahabat
Berikut ini merupakan informasi terbaru mengenai rekrutmen lowongan kerja di instansi Bank BNI Syariah bulan September 2019. Kembali Bank BNI Syariah membutuhkan calon pegawai baru di lingkungannya untuk mengisi posisi jabatan menarik sebagai investor relations officer dan marketing communication Manager. Lowongan kerja ini mencari talenta muda yang berpendidikan minimal sarjana S1 dan bila anda salah satu cara karyawan yang di cari silakan lengkapi berkas lamaran secepatnya. Bank BNI Syariah merupakan sebuah lembaga keuangan perbankan yang di bawah naungan Bank Negara Indonesia Persero dengan menjalankan di bidang keuangan perbankan berbasis Syariah Islam
Investor Relation Officer
Deskripsi Pekerjaan
- Menyusun annual report dan berkoordinasi dengan Divisi terkait di BNI Syariah
- Melaksanakan kewajiban pelaporan kepada OJK, Bursa Efek Indonesia, LPS, Wali Amanat dan KSEI
- Counterpart dengan lembaga Pemeringkat Efeck dan Corporate (Pefindo)
- Menganalisa perkembangan Kinerja Sahan Perusahaan, Bursa dan Peer Group
- Menyelenggarakan analyst meeting, public expose dan RUPS
Kualifikasi
- Pendidikan minimal S1, diutamakan dari jurusan Hukum/Ekonomi
- Memiliki pengalaman minimal 2 tahun di bidang Perbankan, Keuangan, atau Perusahaan Emiten
- Memiliki kemampuan analisa yang baik
- Memiliki minat dan kemampuan menulis/jurnalistik
- Memiliki jiwa kreatif, inisiatif yang tinggi dan detail
- Mampu bekerjasama dengan baik dan dalam tekanan/deadline
- Bersedia ditempatkan di Jakarta
Marketing Communication Manager
Job Description
- Mengontrol dan memantau pengembangan strategi komunikasi pemasaran produk
- Kontrol persiapan anggaran komunikasi pemasaran produk
- Sebagai sekretariat komunikasi pemasaran dalam pelaksanaan acara pemasaran
- Kontrol dan pantau proses manajemen sponsorship untuk manfaat komunikasi pemasaran
- Mengembangkan strategi dan pemantauan rencana media (ATL dan BTL)
Persyaratan
- Minimal gelar Sarjana, lebih disukai jurusan Komunikasi
- Memiliki pengalaman minimum 5 tahun di bidang komunikasi dan persiapan prosedur
- Memahami konsep Pemasaran Terpadu, Komunikasi Perusahaan dan Komunikasi Pemasaran
- Memiliki minat dan keterampilan menulis / jurnalistik
- Memiliki minat dan kemampuan dalam mengelola acara
- Mampu bekerja dengan baik bersama dan di bawah tekanan / tenggat waktu
- Bersedia ditempatkan di Jakarta
Baca juga : Lowongan Kerja BINA BNI
Jika kawan kawan memiliki keinginan untuk bisa bergabung dan bekerja di PT Bank BNI Syariah Tbk, silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan berikut
Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses
Seluruh tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun
Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap kali terjadi
Pendaftaran dilakukan secara Online
Silakan Daftar
Lowongan Kerja Terbaru Bank BNI Syariah September 2019
4/
5
Oleh
Unknown