Berita Lowongan Kerja PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) Group Hingga 7 November 2016 - LowonganKerja15.Com - Anda belum juga mendapatkan sebuah pekerjaan yang sesuai dengan kriteria pendidikan kamu. Atau kamu masih saja pengangguran dalam beberapa bulan ataupun panggilan dari perusahaan tak kunjung datang juga. Ini memberikan satu pergumulan yang serius sehingga kamu menjadi tidak tenang dalam meniti karir. Surat lamaran akan lebih cepat diproses atau dipanggil jika persyaratan kamu memiliki persyaratan yang lebih lengkap. Jangan langsung putus asa, tetaplah mengikuti perkembangan lowongan kerja terbaru di website loker lowongankerja15.com. Admin akan memberikan sebuah informasi berita terbaru baik itu dari perusahaan BUMN, Badan Swasta, kementerian, lembaga non kementerian maupun dalam instansi pemerintahan. Pada kesempatan pagi ini, Admin akan mengajak putra putri indonesia untuk membaca salah satu rekrutmen tenaga pegawai baru untuk ditempatkan pada lingkungan PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) Group. Silakan ikuti jalannya prosedur lamaran berikut
PT. Berlian Jasa Terminal Indonesia atau dingkat dengan nama PT BJTI merupakan salah satu anak perusahaan BUMN dari PT. Pelabuhan Indonesia III (Persero). Perseroan bergerak dalam jasa layanan yang mendukung kegiatan kepelabuhan terkemuka di indonesia. Lingkup operasional BJTI menyangkut dalam n layanan bongkat muat batubara, layanan RO-RO / Car Carrier Cargo, layanan
Container Yard, Jasa Forwarding, forwarding kereta, dan Bunker BBM. Semua kegiatan operasional BJTI akan mendukung kinerja induk perusahaan Pelindo 3 disetiap pelabuhan. Kami memiliki sumber daya manusia yang bertalenta tinggi dan didukung dengan fasilitas yang memadai untuk memberikan kelancaran kegiatan industri di pelabuhan.
Container Yard, Jasa Forwarding, forwarding kereta, dan Bunker BBM. Semua kegiatan operasional BJTI akan mendukung kinerja induk perusahaan Pelindo 3 disetiap pelabuhan. Kami memiliki sumber daya manusia yang bertalenta tinggi dan didukung dengan fasilitas yang memadai untuk memberikan kelancaran kegiatan industri di pelabuhan.
Lowongan Kerja BUMN PT Pelindo III (Persero) November 2016
Dalam mendukung kegiatan kepelabuhan nasional, kini perseroan mengajak talenta muda mudi indonesia untuk bergabung bersama kami dalam posisi Staf Rekrutmen & Seleksi (RS) dan Staf Career & Talent Management melalui Lowongan Kerja PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) Group November 2016 sebagai berikut
Informasi Lowongan Kerja PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) Group |
Staf Rekrutmen & Seleksi (RS)
Staf Career & Talent Management (CT)
- Berjenis kelamin laki laki atau perempuan
- Mempunyai keahlian analisa, komunikasi, problem solving, Interpersonal, integritas dan bersinergi yang baik
- Minimal pendidikan sarjana S1 Psikologi / Ekonomi manajemen, diutamakan dari universitas negeri dengan IPK minimal 3.00
- Penempatan di surabaya
Kualifikasi khusus
Staf RS
Staf RS
- Kandidat lebih diutamakan berpengalaman dalam bidang rekrutmen dan seleksi
- Paham akan teknik wawancara BEI
- Paham undang undang ketenagakerjaan
Staf CT
- kandidat lebih diutamakan yang berpengalaman dalam bidang pengelolaan career planning, talent management and asessmen
Apabila kawan kawan berminat untuk bekerja dalam perusahaan PT. Berlian Jasa Terminal Indonesia, silakan ikuti pelamaran Lowongan Kerja PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) Group Hingga 7 November 2016 sebagai berikut
Setiap pelamar diwajibkan mengirimkan lamaran dengan ditujukkan kepada Vice president HC & General Affair
Jalan Perak Barat 379 Surabaya
dikirim melalui alamat email : recruitmen@bjtiport.co.id
dengan subjek : NAMA_STAF RS atau NAMA_STAF CT
Catatan
- Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses
- berkas lamaran diterima paling lambat tanggal 7 November 2016
- Proses Rekrutmen & Seleksi PT BJTI Post ini tidak dipungut biaya
- Follow akun instagram cpns_bumn
- Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap terjadi
- Semoga informasi Lowongan Kerja PT BJTI berguna bagi kamu semuanya.
Lowongan Kerja PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) Group Hingga 7 November 2016
4/
5
Oleh
Unknown